Kedua kalinya saya mengikuti training bersama Mitologi Inspira, dengan isi yang sangat bermanfaat, praktikal, dan hasil yang luar biasa! Cara membawakan materi yang tiada duanya, menyenangkan dan komunikatif!
Suci Hati | Hotel Manager Grand Serella Hotel